perintah tar pada linux


perintah tar merupakan perintah pada linux yang sering kita gunakan  perintah ini berguna untuk untuk mengextract /mendekompresi dan mengurai sebuah paket /file dengan ekstensi tar/file  tarbal (tar.gz atau tar.bz2), sebuah berkas ekstensi .tar.gz adalah file kompresi dimana beberapa berkas diarsip menggunakan tar lalu dikompres menggunakan gzip.

file kompresi dengan tar biasa disebut tarball

ok mari kita kupas cara cara extract dengan tar

kalau lokasi kita jadi satu dengan file tersebut

 tar -xzvf namafile 

ekstract ke tempat lain

 tar -xzvf namafile -C tempathasilekstract 

arti opsi -xzvf

x : extract tar ball

z : Dekompresi dan ekstrak isi arsip terkompresi dibuat oleh program gzip (ekstensi tar.gz)

j : Dekompresi dan ekstrak isi arsip terkompresi dibuat oleh program gzip (ekstensi tar.bz2).

v : verbose  ,menampilan kemajuan / progress saat mengextract file

f :

c: create / membuat sebuah file tar

C: direktory file ,opsi ini berada dibelakang file untuk mengarahkan lokasi extract dari file tarbal  kita

referensi:

  1. http://adhit.web.id/perintah-tar-di-linux/
  2. http://linuxbasiccommands.wordpress.com/2008/04/04/linux-tar-command/
  3. http://www.cyberciti.biz/faq/tar-extract-linux/

semoga berguna 🙂

tinggalkan pesan

Isikan data di bawah atau klik salah satu ikon untuk log in:

Logo WordPress.com

You are commenting using your WordPress.com account. Logout /  Ubah )

Foto Facebook

You are commenting using your Facebook account. Logout /  Ubah )

Connecting to %s

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

%d blogger menyukai ini: