Update 2 tabel database dalam satu query


Berikut cara query update 2 tabel yang berbeda (tabel tersebut terhubung sebuah primary key ) dalam satu query

misalkan saya punya 2 tabel (tabel tersebut direlasikan dengan admin_id)

  1. admin  (admin_id,email)
  2. admin_info(admin_info_id,admin_id,alamat)

saya mau update

  • kolom email  di tabel admin dan
  • kolom alamat di tabel alamat dengan relasi pada kedua tabel pada admin_id

maka querynya


UPDATE admin, admin_info SET admin.email='email', admin_info.alamat='alamat'
WHERE admin.id=admin_info.id AND admin_info.id = 7;

semoga berguna 🙂

tinggalkan pesan

Isikan data di bawah atau klik salah satu ikon untuk log in:

Logo WordPress.com

You are commenting using your WordPress.com account. Logout /  Ubah )

Gambar Twitter

You are commenting using your Twitter account. Logout /  Ubah )

Foto Facebook

You are commenting using your Facebook account. Logout /  Ubah )

Connecting to %s

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

%d blogger menyukai ini: